Batik Lasem bisa berkembang dengan cukup mendunia. Ada seorang pengusaha batik yang berjuang tanpa henti berhasil melestariak batik lasem. Saya lihat spot wawancara ini di Metro TV pas ulang tahun ke-9 di acara Kick Andy.
Dari mulai menjadi kondektur bis antar kota selama 8 tahun. Sehubungan anaknya sakit, maka kembalilah pada usaha batik. Dengan kejujuran, kerja keras dan selalu berdamai dengan kesulitan bisa mengembangkan batik lasem ke seluruh dunia.
Salut buat Bu Naomi, semoga ini menjadi teladan buat generasi muda.